Bismillah
Billah,Fillah,Lillah.
Lahaula walakuwwata ilabilah.
KATA PENGANTAR
Puji syukur kepada Allah SWT, Tuhan Yang Maha Esa yang telah melimpahkan rahmatnya, sehingga penyusunan
Program Pengelolaan Sekolah Menengah Pertama Windian Nugraha dapat
diselelsaikan, yang berisi Program Pengelolaan Sekolah Menengaah Pertama Windian Nugraha selaku unit pelaksanaan teknis Pendidikan formal yang mutlak
diperlukan sebagai landasan titik tolak segala kegiatan untuk mencapai tujuan
pendidikan pada tahun ajaran 2019/2020
Di dalam memuat Program Umum, Program
Khusus, Kalender Pendidikan / Program Kerja, Pembagian Tugas Guru / Pegawai,
lampiran. Kami sadar bahwa program ini masih jauh dari sempurna mengingat
keterbatasan kami, baik pengalaman pengetahuan. Untuk kesempurnaan program ini,
kritik dan saran-saran sangat kami perlukan. Kami berharap semoga program ini, dapat lebih terarah, guna
lebih cepatnya pencapaian tujuan Pendidikan Nasional.
TUGAS PENGELOLA SEKOLAH
a. TUGAS DAN TANGGUNG JAWAB KEPALA SEKOLAH
Secara garis besar tugas dan
tanggung jawab Kepala Sekolah mencakup hal – hal sebagai berikut :
a. Kegiatan
sekolah, semua kegiatan yang berkaitan langsung dengan pendidikan sekolah.
b. Dalam
pelaksanaan tugas, Kepala Sekolah dapat menunjuk seorang guru atau beberapa
guru yang diberi tugas untuk melaksanakan sesuatu kegiatan sekolah.
c. Kepala Sekolah
bertanggung jawab sepenuhnya terhadap pelaksanaan kegiatan sekolah yang
dipimpinnya.
d. Terhadap
kegiatan sekolah yang belum diatur oleh pihak yang berwenang yang sifatnya
insidentil dan tidak berpengaruh secara luas, Kepala Sekolah dapat mengambil
prakarsa sementara bagi pelaksanaan kegiatan itu. Kegiatan dimaksud dengan
segera dilaporkan kepada Kepala kantor Dinas.
e. Organisasi
Siswa Intra Sekolah (OSIS) adalah satu-satunya yang intra sekolah dan bertugas
mengkoordinasi dan melakukan kegiatan ekstrakurikuler dengan bimbingan Kepala
Sekolah.
f. Semua kegiatan
sekolah pelaksanaan harus berpedoman pada peraturan yang berlaku.
g. Kurikulum
secara menyeluruh merupakan pedoman dan sumber bagi kegiatan belajar mengajar
di sekolah.
h. Pengelola
sekolah mengadakan pencatatan yang lengkap terhadap semua kegiatan belajar
mengajar di sekolah.
i. Setiap awal tahun Kepala Sekolah menyampaikan laporan pertanggung jawaban
secara tertulis tentang :
1. Pelaksanaan kegiatan sekolah pada tahun pelajaran baru.
2. Rencana kalender pendidikan untuk tahun pelajaran sedang berjalan
Laporan itu disampaikan kepada
atasan langsung sesuai dengan prosedur yang berlaku.
b. TUGAS KEPALA SEKOLAH
Kepala Sekolah mempunyai tugas
merencanakan, mengorganisir, mengkoordinasikan, mengarahkan, mengawasi dan
mengevaluasi kegiatan sekolah dengan perincian sebagai berikut :
1. 1. Mengatur Proses Belajar Mengajar
v
Program tahunan dan semesteran berdasarkan kalender
v
Jadwal pelajaran pertahun, persemester termasuk penetapan jenis mata
pelajaran / bidang pengembangan / bidang pengajaran / bidang keterampilan dan
bagian tugas guru
v
Program satuan pelajaran (teori dan praktek) menurut alokasi waktu yang
telah ditentukan berdasarkan kalender pendidikan
v
Pelaksanaan ulangan / tes / hasil / evaluasi belajar untuk kenaikan dan
ujan akhir
v
Penyusunan kelompok murid / siswa berdasarkan norma penyusunan
v
Penyusunan norma penilaian
v
Pendapatan kenaikan kelas
v
Laporan kemajuan hasil belajar / mengajar
v
Pemantapan peningkatan proses belajar / mengajar
2. Mengatur administrasi kantor
3. Mengatur administrasi murid / siswa
4. Mengatur administrasi pegawai
5. Mengatur administrasi perlengkapan
6. Mengatur administrasi keuangan
7. Mengatur administrasi perpustakaan
8. Mengatur administrasi kesiswaan
9. Mengatur administrasi laboratorium
2. RINCIAN TUGAS : WAKASEK KURIKULUM
Nama
|
|
BAMBANG SUSILO,SS
|
|
|
|
NIP
|
|
|
|
|
|
TUGAS
|
|
Wakasek Kurikulum
|
Wakasek Kurikulum mempunyai tugas
membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan – kegiatan sebagai berikut :
a. Menyusun dan
menjabarkan kalender pendidikan
b. Menyusun
pembagian tugas guru
c. Menyusun jadwal
pelajaran
d. Menyusun jadwal
evaluasi belajar
e. Menyusun
pelaksanaan ekstra / UAN / UAS
f. Menyusun
kriteria dan persyaratan naik / tidak naik kelas, serta lulus / tidak lulus
g. Mengkoordinasikan
dan mengarahkan menyusun program suatu mata pelajaran
h. Menyediakan
daftar buku bacaan guru dan siswa
i. Menyusun jadwal penerimaan STTB / NEM beserta bukti tanda terimanya
j. Mengatur
pelaksanaan program perbaikan dan pengayaan
k. Mengatur
pemanfaatan lingkungan sebagai sumber belajar
l. Mengatur pengembangan MGMP dan korrdinator mata pelajaran
m. Melakukan supervisi administrasi
dan akademis
n. Mengatasi
hambatan – hambatan yang dapat mengganggu kelancaran KBM
o. Menbuat /
menyusun laporan pelaksanaan pengajaran secara berkala / insidentil kepada
Kepala Sekolah
3. RINCIAN TUGAS : WAKASEK KESISWAAN
Nama
|
|
Risa Mirasari,S.Pd
|
|
|
|
NIP
|
|
|
|
|
|
TUGAS
|
|
Wakasek Kesiswaan
|
Wakasek Kesiswaan mempunyai tugas
membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan – kegiatan sebagai berikut :
a. Menyusun
program pembinaan kesiswaan / OSIS
b. Melaksanakan
bimbingan, pengarahan, dan pengendalian kegiatan siswa / OSIS dalam rangka
penegakan disiplin dan tata tertib
c. Membina dan
mengadakan koordinasi keamanan, kebersihan, ketertiban, keindahan, kekeluargaan,
kerindangan dan kesehatan
d. Memberikan
pengarahan dalam pemilihan pengurus OSIS
e. Melakukan
pembinaan pengurus OSIS dalam keorganisasian
f. Menyusun
program jadwal dan pembinaan siswa secara berkala dan isidental
g. Melakukan pemilihan
calon siswa, pemilihan siswa penerima beasiswa
h. Mengadakan
pemilihan siswa untuk mewakili kegiatan di luar sekolah
i. Menyelenggarakan cerdas cermat, olahraga prestasi
j. Menyusun
laporan pelaksanaan kegiatan secara berkala dan isidental kepada Kepala Sekolah
5. RINCIAN TUGAS : Kepala Tata Usaha
Nama
|
|
Hadi
|
|
|
|
NIP
|
|
|
|
|
|
TUGAS
|
|
Kepala Tata Usaha
|
Kepala Tata USaha mempunyai tugas
membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan – kegiatan sebagai berikut :
a. Menyusun
Program Kerja Tata Usaha
b. Pengurus dan
Administrasi ketenagaan dan kesiswaan
c. Pembinaan demi
pengembangan karier pegawai tata usaha
d. Penyusunan dan penyajian
data / statistik sekolah
e. Mengkoordinasikan
dan melaksanakan 7K
f. Mengkoordinasikan
semua kegiatan administrasi sekolah
g. Melaksanakan
pengawasan dan penelitian terhadap semua surat sebelum mendapat pengesahan dari
Kepala Sekolah
h. Menyiapkan,
menyimpan, menelusuri, menindak lajuti surat yang telah didisposisi oleh Kepala
Sekolah
i. Melaporkan atas pelaksanaan kegiatan pengurusan ketatausahaan kepada Kepala
Sekolah secara berkala / isidental
6. RINCIAN TUGAS : WALI KELAS
Wali kelas mempunyai tugas
membantu Kepala Sekolah dalam kegiatan – kegiatan sebagai berikut :
a. Pengelolaan
kelas
b. Penyelenggaraan
administrasi kelas meliputi :
v
Denah temoat duduk siswa
v
Papan Absensi siswa
v
Daftar pelajaran Siswa
v
Daftar piket kelas
v
Buku absensi siswa
v
Buku kegiatan belajar mengajar
c. Pengisian dafta
bulanan siswa
d. Pembuatan
catatan khusus tentang siswa
e. Pencatatan
mutasi siswa
f. Pengisian buku
laporan pendidikan (raport)
g. Pembagian buku
pendidikan (raport)
h. Mengadakan
pengawasan dan pembinaan siswa
i. Melakukan pengawasan dan bertanggung jawab terhadap pelaksanaan 7K di kelas
dan di lingkungannya
j. Membuat laporan
secara berkala tentang perkembangan kelasnya (jurnal kelas dan daftar hadir
siswa) kepada Kepala Urusan Kurikulum / kesiswaan
k. Melakukan
kunjungan rumah atau mengadakan pemanggilan orang tua / wali terhadap siswa
yang mengalami masalah
7. RINCIAN TUGAS : GURU
Selaku guru bertanggung jawab
kepada Kepala Sekolah dan mempunyai tugas melaksanakan proses belajar mengajar
secara efektif dan tanggung jawab guru meliputi :
a. Membuat program
pengajaran / rencana kegiatan belajar mengajar semester / tahunan
b. Membuat suatu
pelajaran (persiapan mengajar)
c. Melaksanakan
kegiatan belajar mengajar
d. Melaksanakan
kegiatan penilaian belajar (semester / tahunan)
e. Mengadakan
pengembangan setiap bidang pengajaran yang menjadi tanggung jawabnya
f. Meneliti daftar
hadir siswa sebelum mulai pelajaran
g. Membuat dan
menyusun lembar kerja siswa (LKS) untuk mata pelajaran yang memerlukan lembar
kerja
h. Membuat catatan
tentang kemajuan hasil belajar masing – masing siswa
i. Mengatur / merawat kebersihan kelas, ruang praktek, mengembalikan alat /
barang pinjaman, pemeliharaan dan perawatan sarana praktek
j. Mengadakan
pemeriksaan, pemeliharaan dan pengawasan kebersihan ruangan dan alat-alat
praktek lainnya pada setiap akhir pelajaran
k. Melaksanakan
analisis hasil ulangan harian dan ulangan umum
l. Menyusun dan melaksanakan program perbaikan dan pengayaan
m. Membuat alat pelajaran / alat
peraga
n. Menumbuh
kembangkan sikap menghargai karya sendiri
o. Mengikuti
kegiatan perkembangan kurikulum
p. Melaksanakan
tugas tertentu di sekolah
q. Mengumpulkan
dan menghitung angka kredit untuk kenaikan pangkat
8.